Friday, February 19, 2010

Anak-anak Belajar Dari Kehidupan








Bila anak hidup dalam kritikan

Ia belajar menyalahkan orang
Bila anak hidup dimusuhi

Ia belajar untuk melawan
Bila anak hidup dalam ejekan

Ia belajar jadi pemalu
Bila anak hidup dalam toleransi

Ia belajar jadi sabar

Bila anak hidup dengan diberi semangat

Ia belajar punyai rasa harga diri

Bila anak hidup dengan tauladan

Ia belajar hidup untuk menghargai orang

Bila anak hidup dalam keadilan

Ia belajar membela kebenaran

Bila anak hidup dengan kepastian
Ia belajar memperolehi keberanian

Bila anak hidup dengan persetujuan

Ia belajar menyukai dirinya

Bila anak hidup dalam penerimaan dan persahabatan

Ia belajar mencintai sesama di dunia


Sumetera Barat/Maninjau@Ponpes Hamka

Nota : Puisi ini ditemui di Asrama Puteri Pondok Pesantren Prof Dr Hamka di Batu Nanggai selepas 3 bulan di landa gempa bumi dan tanh runtuh.

Disalin semula oleh Mohd Safarudin Jhinku



No comments:

Post a Comment


Related Posts with Thumbnails